Cara Bermain PS2 di Komputer - Mungkin sebagian dari kita udah banyak yang tahu ataupun pernah main PS2 di komputer, kalo saya sendiri sebagai penggemar bola, pastinya udah tau donk game apa yang biasa saya mainkan . Tapi yang belum tahu caranya gimana memainkan PS2 dikomputer (dari pada beli mesin PS2 kan), inilah bahan-bahan yang harus disiapkan (wah kayak resep masakan aja nih mas).
- Komputer minimal Pentium 4
- Graphic card yang mumpuni, mau NVidia atau ATI juga boleh yang penting spec nya harus tinggi
- DVD rom, sekalian DVD game PS2nya
- Gampad / Joystick PS2 untuk komputer, biasanya koneksi melalui USB
- Software emulator PS2 dan Bios PS2
Untuk software emulator PS2, ada software yang cukup bagus dan gratis lagi alias freeware. Namanya PCSX2 for Windows 0.9.2 R2.
0 komentar:
Posting Komentar